Ketua Persit KCK Cabang XXXVI DIM 0209/LB Beserta Pengurus Berbagi Takjil Kepada Warga Penguna Jalan

    Ketua Persit KCK Cabang XXXVI DIM 0209/LB Beserta Pengurus Berbagi Takjil Kepada Warga Penguna Jalan
    Ketua Persit bersama pengurus bagi-bagi takjil di depan rumah dinas Dandim 0209/LB

    LABUHANBATU  - Ketua Persit Kartika Chandra Kirana (KCK) Cabang XXXVI Dim 0209/LB Ny. Indah M. Faizal Rangkuti beserta pengurus Persit berbagi Takjil kepada warga, Senin (27/03).

    Kegiatan tersebut dilaksanakan di depan rumah dinas Dandim 0209/LB di jalan Meranti Kelurahan Padang Matinggi Kecamatan Rantau Utara Kabupaten Labuhanbatu, sekira pukul 16.30 Wib.

    Takjil tersebut dibagikan langsung Ketua Persit Ny. Indah M.Faizal bersama pengurus kepada warga yang melintas berkendara di depan rumah dinas Dandim 0209/LB.

    Sontak kegiatan itu menjadi perhatian masyarakat penguna jalan, dan terlihat senyum bahagia dari warga yang mendapat takjil untuk berbuka puasa dari ibu-ibu Persit Kartika Chandra Kirana (KCK) Cabang XXXVI Dim 0209/LB.

    Adapun, takjil yang dibagikan sebanyak 300 paket berupa sejenis makanan ringan yang dapat digunakan untuk berbuka puasa bersama keluarga dirumah.

    Disisi lain terpisah, Danramil 01/AK Mayor Czi Baginda Siregar, S.E., beserta 10 orang anggota, pada Senin 27 Maret 2023 sekira pukul 16.30 Wib melakukan hal yang sama, melaksanakan kegiatan  pembagian Takjil kepada warga masyarakat yang sedang melintas di depan kantor Makoramil 01/AK, di Kelurahan Aek Kanopan Kecamatan Kualuh Hulu Kabupaten Labuhanbatu Utara.

    Adapun takjil yang dibagikan sebanyak 100 bungkus berupa sejenis makanan ringan yang  dapat digunakan berbuka puasa.

    Redaktur LB

    Redaktur LB

    Artikel Sebelumnya

    Panglima TNI Laksamana Yudo Margono Pimpin...

    Artikel Berikutnya

    Kasat Reskrim Polres Labuhanbatu Dalam Waktu...

    Berita terkait

    Dansatgas TMMD ke 120 Letkol Inf Yudy Ardiyan Saputro Tinjau Titik Pembuatan Sumur Bor Program Unggulan Kasad di Dusun 2 Selat Beting
    Dansatgas TMMD Letkol Inf Yudy Ardiyan Saputro Tangapi Keluhan Warga Realisasikan Program Kasad Manunggal Air Bersih
    Mantap, PT Siringo-Ringo Kasih Bonus Tambahan Pemenang Juara Umum MTQ dan Festival Seni Qasidah
    HUT Bhayangkara ke- 78, Personel Kodim 0209/LB Ikuti Bakti Kesehatan Donor Darah 
    Gawat, Rantauprapat Rawan Curanmor, 2 Menit di Parkir Sepeda Motor Raib Di Gondol Maling
    Pasi Intel Kodim 0209/LB, Dugaan Personel Melakukan Penganiayaan Itu Tidak Benar
    Dansatgas TMMD ke 120 Letkol Inf Yudy Ardiyan Saputro Tinjau Titik Pembuatan Sumur Bor Program Unggulan Kasad di Dusun 2 Selat Beting
    Dansatgas TMMD Letkol Inf Yudy Ardiyan Saputro Tangapi Keluhan Warga Realisasikan Program Kasad Manunggal Air Bersih
    Mantap, PT Siringo-Ringo Kasih Bonus Tambahan Pemenang Juara Umum MTQ dan Festival Seni Qasidah
    HUT Bhayangkara ke- 78, Personel Kodim 0209/LB Ikuti Bakti Kesehatan Donor Darah 
    Kolonel Inf P. Marpaung : TMMD Bukan Milik TNI-Polri, Atau Pemerintah, TMMD Adalah Kegiatan Milik Kita Bersama
    Firman Nasution Terpilih jadi Ketua dalam Muscab ke V BPC HIPMI Labuhanbatu 
    Komsos Jadi Ajang Satgas TMMD 120 Kodim 0209/LB Untuk Menguatkan Jalinan Silaturahmi dengan Masyarakat 
    Wanita Tangguh Dukung TMMD ke 120 Kodim 0209/LB, Program Unggulan Kasad Wujudkan Impian Masyarakat
    Menjawab Aspirasi Masyarakat Desa Selat Beting, Plt Bupati Labuhanbatu Buka Kegiatan TMMD Ke-120 TA 2024 Kodim 0209/LB 

    Rekomendasi berita

    Korem 012/TU Gelar Doa Bersama Peringati Hari Pahlawan 2024
    Application Programming Interface (API): Jembatan Ajaib di Dunia Digital
    Lestarikan Lingkungan dan Jaga Ekosistem di Area Mabes TNI, Panglima TNI Tanam Pohon dan Tebar Benih Ikan
    Danlanud Sultan Hasanuddin Terima Kunjungan Kerja Dankoharmatau
    Ketum PBTI Letjen TNI Richard Tampubolon Membuka Seminar Wasit Internasional Taekwondo Yang Diikuti 35 Negara

    Tags